Ajang Kompetisi Kejuaraan Terbesar AUTO CHESS INDONESIA CHAMPIONSHIP 2020

SuaraHeadline.com Jakarta – Setelah sukses meraih penghargaan “The Best Innovation Game” pada tahun 2019 Auto chess akan membawa tournament terbesar untuk para gamer di Indonesia

Di bulan Februari ini, dengan bangga kami ingin mengumumkan sebuah ajang kompetisi  kejuaraan terbesar di Indonesia, yaitu “Auto Chess Indonesia Championship (ACIC) 2020 Who will have all”, yang memiliki hadiah tunai sebesar Rp360.000.000.

Ini akan menjadi sebuah kesempatan dan pengalaman yang tidak dapat diacuhkan oleh semua gamer di Indonesia,  VNG dengan bangga mengumumkan WebTvAsia bekerja sama dengan Revival TV sebagai partner untuk menjalankan roadshow AutoChess di beberapa kota besar Indonesia

Ajang kompetisi kami akan dihadiri oleh pemain dari seluruh kota  Bekasi, Makassar Surabaya,  Pontlanak, Bandung, Yogyakarta, Depok dan Jakarta -Tangerang.

Saat berpartisipasi dalam ACIC, pemain harus lolos kedua babak, yakni, babak Kuallflkasi dan semi  Final sebelum melaju ke Grand Final yang akan diikuti oleh 32 pemain terbaik. Ke-32 pemain terbaik ini adalah hasil  dari kualifikasi yang akan diadakan oleh VNG dan beberapa premium partnernya, yaitu :
LigaGame,  Meta.Us x Sleepy Studio dan NimoTV.

Kami ingin agar  ajang kompetisi ini dapat memberi kesempatan sebanyak-banyaknya kepada para pemain untuk bergabung, dengan format online ke offline. Jika Anda ingin berpartisipasi dalam ajang ini, ayo segera daftarkan diri Anda dan bergabung,  Segala informasi dan tata cara pendaftaran untuk ACIC akan diumumkan pada website: http://autochessvng.com/acic

Ke-32 pemain terbaik Auto Chess ini akan berpartisipasi dengan intensitas yang ekstrim  di babak Grand Final di  Jakarta pada tanggal 11-12 April 2020.

Akan ada 16 pemain terbaik dari VNG
dan ditambah 16 pemain terbaik dari premium partner (LigaGame, Meta.Us x Sleepy Studio dan NimoTV.

“Kami merasa terhormat untuk menjadi Premium Patners ACIC 2020 dan bekerja sama dengan VNG. lni adalah peluang besar bagi komunitas untuk berpartisipasi dan memberikan pengalaman esports dalam format liga. Kami berharap ACIC 2020 merupakan Iangkah panama dalam menemukan superstar Auto Chess Indonesia berikutnya”  Alan Chou. Co-Founder dan CEO meta.us

Studio Sleepy Iahir dari kebutuhan untuk memulai sesuatu di Esport Indonesia. Didirikan pada tahun 2019. Sleepy Studios bertujuan untuk menjadi tempat di mana para atIet dan content creator yang bercita-cita tinggi dapat mulai mengejar karir impian mereka di bidang Esport dan media. Sleepy Studios memiliki spesialisasi dalam mengatur tumamen dan menyiarkan produksi dari turnamen tersebut, dan merupakan rumah bagi mereka yang memiliki  bakat dari berbagai game esports untuk berbagi dan berkarya berdasarkan visi mereka dengan sesama pemimpi. Dimulai dengan Auto Chess. Sleepy Studios akan segera menjadi rumah bagi banyak game esports di kawasan Asia Tenggara.

Posted by admin

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *